Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2010

Bimbingan Teknis Pemanduaan BKK se-Jawa Tengah

Pemanduan Bursa Kerja Khusus (BKK) yang diadakan Forum Komunikasi BKK (FK BKK Jawa Tengah)di P2PNFI Ungaran, yang dihadidiri 300 Peserta dari SMK-SMK se Jawa Tengah. Pemanduan ini dilaksanakan pada tanggal 20-23 Desember 2010. Dari 300 peserta yang hadir mayoritas wajah-wajah baru bagi panitia FK BKK dan dibagi menjadi 3 kelas yaitu Kelas A, Kelas B, Kelas C. Kami dari SMK Negeri 1 Purwodadi terdaftar di kelas A. Sebagai pembicara di kelas A adalah 1. Drs. Subambang dari SMK Negeri 1 Magelang 2. Yohanes Eko Anoeng, SE 3. Tri Kartika M, S.Psi 4. Ahmad Azis, SE, Msi 5. Fahrur Ronji Inti dari FK BKK adalah kerjasama antar BKK (SMK-SMK) yang ada di Jawa Tengah, sms gateway bagi alumni-alumni yang tertampung dalam database.

Trik Lulus dalam Wawancara Kerja

PERSIAPAN MENGHADAPI WAWANCARA KERJA Wawancara adalah bagian dari proses penerimaan karyawan yang sering kali membuat banyak orang merasa ketar-ketir. Berbeda dengan proses lainnya misalnya psikotes atau tes keterampilan yang mungkin masih bisa ditebak, wawancara sama sekali tidak terduga, baik mengenai karakter pewawancara maupun pertanyaan yang akan diajukan. Satu hal yang pasti, proses wawancara mempunyai tujuan tertentu. Bisa saja dimaksudkan untuk lebih mengetahui keterampilan teknis yang dimiliki pelamar, mengetahui kepribadian pelamar, atau sekadar mengetahui kemampuan pelamar menangani berbagai situasi yang berbeda. Wawancara biasanya dilakukan untuk melengkapi hasil tes tertulis. Hal-hal yang tidak mungkin diperoleh dari tes tertulis akan digali melalui proses wawancara. Dalam hal ini, Anda dituntut untuk benar-benar menguasai bidang pekerjaan yang Anda lamar, sehingga pertanyaan apa pun yang diajukan dapat dijawab dengan memuaskan. Meski sama-sama menguji pengetahuan, na

Informasi Pendaftaran CPNS Formasi Tahun 2010

Informasi Pendaftaran CPNS Formasi Tahun 2010 untuk kabupaten-kabupaten di Jawa Tengah dapat dilihat di links berikut. Untuk Lengkapnya bisa di lihat di http://cpns.jatengprov.go.id/ 1 Kabupaten Semarang 17 Kabupaten Wonosobo 2 Kabupaten Kendal 18 Kabupaten Purworejo 3 Kabupaten Grobogan 19 Kabupaten Kebumen 4 Kabupaten Pekalongan 20

PT KPSG membutuhkan karyawan

PT. KPSG bekerjasama dengan Bank BRI, Bank Rabobank, membutuhkan karyawan dan karyawati untuk ditempatkan di Bank BRI dan Bank Rabobank. Bila anda berminat untuk silahkan buat surat lamaran ditujukan ke PT.KPSG. Adapun tenaga yang dibutuhkan adalah BRI: 1. Customer Service Officer dan Teler Kode CSO/TL-BRI Syarat: Min D3, IPK min 2,75 usia maksimal 26 terhitung dari januari 2010 tinggi badan pria 165cm dan wanita 160cm menguasai komputer bersedia ditempatkan diseluruh jawa tengan 2. Sales Person Kode SP Syarat: Min D3, IPK min 2,5 usia maks 30 tahun Memiliki SIM C dan kendaraan bermotor Pengalaman marketing perbankan 3. Asisten Mantri Kredit Usaha Rakyat Kode: AM KUR Syarat: Min SLTA/SMK Usia maks 35 th saat diseleksi Punya motor dan SIM C mengusai komputer diutamakan domisili di daerah setempat 4. Custemer Service Kredit Usaha Kode: CS KUR Syarat: Min SL

Seleksi Indomarcoprismatama

Pada hari ini jam 09.00 telah dimulai seleksi calon karyawan indomarcoprismatama yang dilaksanakan di SMK Negeri 1 Purwodadi. Pada seleksi kali ini di ikuti sebanyak 84 peserta. Berikut ini foto-foto saat pelaksanaan test diikuti dengan seksama

Lowongan Kerja di Indomaret Jawa Tengah

Dibutuhkan Profesional Muda untuk mengisi posisi : Pramuniaga : Pria max 24 tahun, penampilan menarik, tamatan SMU/SMK, nilai Matematika lebih dari 6, Tinggi badan min 165 cm serta mengenal komputer. Kasir : Wanita, max 24 tahun, penampilan menarik, tamatan SMU/SMK, nilai Matematika lebih dari 6, tinggi badan min 155 cm, mengenal komputer. Helper Pria max 24 tahun, penampilan menarik, tamatan SMU/SMK, nilai Matematika lebih dari 6, Tinggi badan min 165 cm serta akan ditempatkan di gudang Semarang Persyaratan Umum 1. Belum Menikah 2. Surat Lamaran dilengkapi:  Daftar riwayat hidup Fotocopy KTP Pas foto terakhir ukuran 4x6 Fotocopy Ijasah terakhir Surat Keternagan Catatan Kepolisian Cantumkan Nomor telepon yang dapat dihubungi 3. Penempatan : Toko Indomaret di cabang jawa tengah 4. Surat Lamaran di serahkan ke : SMKN 1 Purwdodadi Jl. P. Diponegoro No. 24 Purwodadi Grobogan Up: Ibu Endang Dwiningsih (BKK) 5. Berkas paling lambat diterima tanggal 21 Juli 2010 6.

Lowongan Kerja

Perusahaan yang membutuhkan tenaga kerja untuk bolpoin Standard dengan kualifikasi sebagai berikut : 1. Perempuan 2. Pendidikan SLTA maksimum lulusan tahun 2007 3. Tinggi badan 155 cm dan berat badan ideal 4. Tidak butawarna dan tidak berkacamata 5. Bersedia bekerja shift dan ditempatkan di Tangerang Adapun kompensasi per bulan yang diterima oleh karyawan antara lain : 1. PT. Indahjaya - Gaji UMK ( Rp 1.130.000,- ) - Makan siang di kantin perusahaan - Premi hadir Rp 20.000,- / bulan - Premi Haid Rp 30.000,- bulan - Jamsostek, tunjangan kesehata, THR dan tunjangan normatif lainnya. 2. PT. Merpati Mahkota Sarana - Gaji UMK ( Rp 1.130.000,- ) - Uang makan Rp 7000,- / hari - Premi hadir Rp 20.000,- / bulan - Jamsostek, tunjangan kesehata, THR dan tunjangan normatif lainnya. Demikian kami informasikan lowongan yang ada pada kami, dan kami tunggu konfirmasinya. Yang berminat silahkan hubungi BKK SMK Negeri 1 Purwodadi (Krishna)

Lowongan Operator

Operator Tanggal Masuk : 2010-06-03 NAMA PERUSAHAAN PT.SATRIA PARANGTRITIS Alamat            Jl. Raya Gabus, Denasri Kulon RT 03 RW 02 Batang Bidang Usaha PPTKIS (Elektronika, Perkebunan) Posisi yang dibutuhkan Operator Jumlah Kebutuhan Tenaga kerja 100 PERSYARATAN 1.       Jenis Kelamin Perempuan, Laki-laki 2.       Usia 18 s.d 30 Th 3.       Program keahlian/Jurusan SMK Semua Jurusan 4.       Tinggi badan 150 CM 5.       KTP/KK 6.       Ijazah 7.       Akte / Buku Nikah 8.       Ijin Orang tua / Suami / Keluarga  bermaterai Rp 6.000,-diketahui Kepala Desa /Lurah setempat 9.       Kontrak Kerja Minimal 2 Tahun 10.   Pendapatan Minimal Rm 800 – Rm 1200 FASILITAS 1.        Tempat tinggal disediakan oleh perusahaan 2.       Transportasi Asrama/Mess ke tempat kerja PP disediakan 3.       Levi di subsidi oleh majikan 4.       Semua Tenaga Kerja diasuransikan dalam dan luar negeri 5.       Tidak ditampung alias tunggu di

Perusahaan-perusahaan yang akan mengikuti JOB FAIR tanggal 21 - 22 JUNI 2010

Untuk meningkatkan keterserapan tamatan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Jawa Tengah, maka Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah dan Forum Komunikasi BKK Jawa Tengah menyelenggarakan JOB FAIR (JOB MATCHING) SMK. Ini dibuka kesempatan bekerja bagi lulusan SMK se JATENG. Dan perusahaan-perusahaan yang akan mengikuti sbb: 1. PT. DJARUM KUDUS 2. PT. MUSASHI AUTOPART INDONESIA 3. PT. STEVOLUSION 4. PT. UNIVERSAL KARYA MANDIRI 5. PT. SATRIA PARANGTRITIS INDONESIA 6. PT. HEXINDO PERKASA 7. PT. MERPATI PUTRA MAHKOTA 8. PT. INDAHJAYA TANGERANG 9. PT. MATAHARI DEPT. STORE 10. PT. PUSTAKA LEBAH 11. PT. SUKSES MANDIRI UTAMA 12. PT. SMART Tbk 13. PT. HARTONO ISTANA TEKNOLOGI 14. PT. SOLARIA 15. PT. TASMA PUDJA 16. PT. BEST AGRO INTERNTIONAL 17. PT. KARYA KASIH PERSADA 18. PT. UNGARAN SARI GARMENT 19. PT. ORIZA SATIVA TANGERANG 20. PT. WAYBE TANGERANG 21. DLL masih banyak perusahaan yang mengikuti job fair ini, kurang lebihnya ada 62 Perusahaan dan yang akan test ditempat sebanyak 29 Perusahaan.

Lomba Web Sekolah

Selamat bagi web sekolah yang masuk nominasi tahap pertama. ini merupakan peserta yang telah masuk nominasi, semoga ditahap berikutnya web SMK Negeri 1 Purwodadi masuk ditahap berikutnya.

Citra Bunda

Setelah memberangkatkan beberapa siswa SMK Negeri 1 Purwodai ke Citra Bunda, maka pihak sekolah membuka kembali keberangkatan ke Citra Bunda tahap 2, silahkan mendaftarkan diri bagi alumni SMK Negeri 1 Purwodadi ataupun pihak luar (selain alumni SMK Negeri 1 Purwodadi) yang berminat untuk ke Citra Bunda. Citra Bunda bergerak dalam bidang nanny and governess, pendidikan selama 2 bulan. Setelah itu akan disalurkan kerja, juga bisa mengikuti kuliah di STIE.

Membuat Surat Lamaran Pekerjaan

Purwodadi, 26 Mei 2010 Hal : Lamaran Pekerjaan Kepada Yth., Manajer BKK SMKN 1 Purwodadi Jl. P. Diponegoro No. 24 Purwodadi Dengan hormat, Sesuai dengan penawaran lowongan pekerjaan dari BKK SMKN 1 Purwodadi, seperti yang termuat di harian Kompas tanggal 24 Mei 2010. Saya mengajukan diri untuk bergabung ke dalam Tim Marketing di BKK SMKN 1 Purwodadi. Data singkat saya, seperti berikut ini. Nama Tempat & tgl. lahir Pendidikan Akhir Alamat Telepon, HP, e-mail Status Perkawinan : Bagong Suditomo, S.Kom : Jayapura, 19 Februari 1976 : Sarjana Komputer Universitas Islam As-Syafi'iyah (UIA) - Jayapura (Konsentrasi Teknik Informatika) : Perum Bumi Makmur Blok A.5 Purwodadi : 0292 - 87914999, 0815 1212121212, bagong@yahoo.co.id : Menikah Saya memiliki kondisi kesehatan yang sangat baik, dan dapat berbahasa Inggris dengan baik secara lisan maupun tulisan. Latar belakang pendidikan saya sangat memuaskan serta memiliki kemampuan manajemen dan marketing yang baik. S

Lolos dari Test Wawancara

Menjawab dengan cerdas, taktis dan optimis Meski anda merasa pintar dan brilian, jangan keburu yakin bahwa semua pintu perusahaan akan terbuka secara otomatis untuk anda. Sebab kenyataannya, para tuan dan nyonya pintar ini seringkali gagal dalam wawancara. Alasannya ? tidak smart dan taktis dalam menjawab pertanyaan. 1. Ceritakan tentang diri anda Erina Collins, seorang agen rekruitmen di Los Angeles menyatakan seringkali ada perbedaan yang mengejutkan antara ketika kita membaca lamaran seseorang dengan saat berhadapan dengan si pelamar. “Pengalaman menunjukkan, surat lamaran yang optimis tidak selalu menunjukkan bahwa pelamarnya juga sama optimisnya,” kata Erina. Ketika pewawancara menanyakan hal yang sederhana seperti “Di mata anda, siapa anda?” atau “Ceritakan sesuatu tentang anda“, banyak pelamar menatap pewawancaranya dengan bingung dan lalu seketika menjadi tak percaya diri. “Saya merasa biasa-biasa saja” atau “tak banyak yang bisa saya ceritakan tentang diri saya” ser

Daftar Riwayat Hidup / Curriculum Vitae

untuk download versi word silahkan download disini

Hasil Penelusuran Tamatan 2008 / 2009